· 5 Dampak Negatif Pertambangan Terhadap Lingkungan. Beberapa dari kita pasti sudah mengetahui jika semua barang yang dipakai tidak datang dengan sendirinya, bukan. Semua barang – barang tersebut telah melalui berbagai macam proses yang cukup panjang dan rumit untuk bisa menjadi suatu barang yang berguna.